Cegah Dampak Gempa dengan 5 Langkah Pencegahan – Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki banyak gunung aktif dan sering mengalami gempa bumi, baik dalam skala besar maupun kecil. Sehingga dengan keadaan demikian, edukasi terkait kiat pencegahan dampak dari gempa bumi menjadi penting untuk ditanamkan kepada seluruh masyarakat Indonesia, terutama yang berada di lokasi rawan gempa.… Lanjutkan membaca Cegah Dampak Gempa dengan 5 Langkah Pencegahan